Moduit dan Finansialku Berkolaborasi Jangkau Investor Pemula

- Jumat, 13 Januari 2023 | 19:13 WIB
Founder dan CEO PT. Moduit Digital Indonesia Jeffry Lomanto (kanan) dan CEO PT. Solusi Finansialku Indonesia (Finansialku.com)  Melvin Mumpuni berkolaborasi memberikan edukasi bagi kalangan milenial dan generasi z, distribusi produk investasi dan pelatihan untuk calon advisor (advisory academy).  (Moduit)
Founder dan CEO PT. Moduit Digital Indonesia Jeffry Lomanto (kanan) dan CEO PT. Solusi Finansialku Indonesia (Finansialku.com) Melvin Mumpuni berkolaborasi memberikan edukasi bagi kalangan milenial dan generasi z, distribusi produk investasi dan pelatihan untuk calon advisor (advisory academy). (Moduit)

Tangerangraya.id – Tahun 2023 menjadi momentum bagi Moduit untuk memperluas cakupan layanan, sesuai dengan misi untuk memberikan akses investasi mudah bagi semua lapisan masyarakat, terutama generasi milenial dan generasi z, yang dinilai punya potensi untuk digalang menjadi investor di pasar modal.

Berdasarkan data yang dihimpun oleh Moduit, saat ini baru terdapat 10 juta investor pasar modal.

Dengan banyaknya potensi tersebut, Moduit ingin berperan memberikan akses investasi dengan edukasi yang tepat agar mendatangkan manfaat dan kesejahteraan bagi mereka di masa datang, sekaligus berkontribusi pada perekonomian nasional.

Langkah strategis ini sesuai visi Moduit yaitu, “Semua Orang Berhak Sejahtera”.

Baca Juga: Tekad BRI Life dalam Rakernas, Tumbuh Berkelanjutan, Tangguh Mengeksekusi di Tahun 2023

Berangkat dari visi tadi, Moduit resmi menjalin kemitraan strategis dengan PT. Solusi Finansialku Indonesia (Finansialku.com).

Kerja sama ini berbentuk edukasi bagi kalangan milenial dan generasi z, distribusi produk investasi dan pelatihan untuk calon advisor (advisory academy).

Kerja sama ini efektif berlangsung pada Januari 2023.

Founder dan CEO PT. Moduit Digital Indonesia, Jeffry Lomanto, mengatakan, kedua platform memiliki customer based berbeda, sehingga sinergi ini diharapkan dapat mendorong pengembangan layanan dua belah pihak.

Baca Juga: CARIpreneur Jadi Bukti Saling Bantu UMKM Indonesia dalam Dorong Kreasi Bisnis Tanpa Batas

“Saat ini Moduit lebih fokus kepada segmen High Net Worth Individual (HNWI), sementara Finansialku sangat kuat dengan audiens yang lebih muda dan digital savvy."

"Sehingga kemitraan ini akan membantu memperkuat Moduit untuk bisa memberikan layanan bagi investor pemula," papar Jeffry Lomanto.

CEO PT. Solusi Finansialku Indonesia (Finansialku.com), Melvin Mumpuni, mengatakan bahwa pihaknya menyambut baik kerja sama strategis dengan Moduit.

“Melalui kerja sama strategis ini, kami akan mendapatkan keahlian dari Moduit dalam penasihat investasi.

Halaman:

Editor: Josep Lopiwudhi

Sumber: tangerangraya.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Starbucks Laris Manis Jual Perangko Digital

Jumat, 10 Maret 2023 | 19:14 WIB

Botify Komit Perkuat Pasar Indonesia

Rabu, 1 Maret 2023 | 19:39 WIB

Siap-Siap! Instagram akan Hapus Fitur Live Shooping

Kamis, 16 Februari 2023 | 20:52 WIB

BNI Dorong Tujuh Strategi Transformasi 2023

Senin, 13 Februari 2023 | 14:37 WIB

Tanggal 31 Maret 2023, JD.ID Resmi Tutup di Indonesia

Senin, 30 Januari 2023 | 20:50 WIB

Coinbase Jadi Sponsor Borussia Dortmund

Jumat, 27 Januari 2023 | 20:13 WIB
X